Minggu, 17 November 2024|Jakarta, Indonesia

Kabar Baik! Jokowi: 11 Juta Vaksin Corona AstraZeneca Tiba di RI April 2021

Kormen Barus

Senin, 19 Oktober 2020 - 12:41 WIB

SD Darmono Founder Jababeka bersama Presiden Jokowi dalam acara pweresmian Kawasan Industri Kendal Jawa Tengah - foto / Industry.co.id
SD Darmono Founder Jababeka bersama Presiden Jokowi dalam acara pweresmian Kawasan Industri Kendal Jawa Tengah - foto / Industry.co.id
A A A

Thepresidentpost.id - Jakarta - Presiden Jokowi memberikan update terkait vaksin corona yang sudah didapatkan pemerintah Indonesia. Salah satunya vaksin dari AstraZeneca, Inggris.

"Tadi saya sudah mendapatkan laporan dari Pak Erick (Thohir) untuk Astrazeneca untuk bulan pertama di bulan April 2021 dan satu bulannya kita dapatkan kira - kira 11 juta," kata Jokowi dalam ratas virtual soal long weekend, Senin (19/10), melansir kumparan.com

Indonesia total telah mengamankan 100 juta dosis vaksin AstraZeneca. Di akhir Oktober, Kemenkes akan membayar uang muka sebesar USD 250 juta.

"Dan totalnya dapat sekitar 100 juta, ini yang perlu kita ketahui bersama," jelas dia.

Jokowi mengingatkan, perencanaan program vaksinasi yang akan dimulai November 2020 dimatangkan. Selain AstraZeneca, sejauh ini kita sudah mendapatkan komitmen dari Sinovac, CanSino, dan Sinopharm dari China serta Genexine Korea Selatan.

"Jadi sekali lagi, di rapat ini juga tadi saya sampaikan yang kedua soal vaksin ini agar perencanaannya disiapkan betul agar kita tidak salah lagi dalam komunikasi publik yang ada," tutup dia.

Komentar

Berita Lainnya

Business 23/04/2024 10:32 WIB

Govt to Form Task Force to Tackle Online Gambling

President Joko “Jokowi” Widodo chaired a limited meeting which discussed efforts taken to eradicate online gambling in Indonesia, Thursday (04/18), at Merdeka Palace, Jakarta. Minister for Communication…

Economy 23/04/2024 10:27 WIB

President Jokowi Reaffirms Commitment to Farmers’ Welfare

President Joko “Jokowi” Widodo on Monday (04/22) inspected corn harvest in Boalemo regency, Gorontalo province. “Our corn import has decreased significantly from 3.5 million tonnes to 400,000-450,000…

Business 28/02/2024 13:01 WIB

Carsurin and NBRI Strengthen Strategic Alliance to Propel Indonesia’s EV Industry

PT Carsurin Tbk ("Carsurin") and the National Battery Research Institute ("NBRI") are pleased to announce the signing of a pivotal Strategic Alliance Agreement (SAA), marking a significant advancement…

National 21/02/2024 08:42 WIB

Gov’t to Continue Disbursing Rice Assistance

President Joko “Jokowi” Widodo has ensured that the Government will continue rolling out the rice assistance program for low-income families. The President made the statement when handing over rice…

Economy 21/02/2024 08:38 WIB

Bapanas Head Ensures Availability of Rice Stock Ahead of Ramadan

The National Food Agency (Bapanas) has ensured the availability of rice for the fasting month of Ramadan and Eid al-Fitr 1445 Hijri/2024 CE.