Minggu, 17 November 2024|Jakarta, Indonesia

Satgas TMMD Sintang Antar Anak-Anak Mengaji Gunakan Perahu

Herry Barus

Senin, 12 Oktober 2020 - 05:30 WIB

Satgas TMMD Sintang Antar Anak-Anak Mengaji Gunakan Perahu
Satgas TMMD Sintang Antar Anak-Anak Mengaji Gunakan Perahu
A A A

Thepresidentpost.id - Sambas - Komandan Kodim 1208/Sambas Letkol Inf Setyo Budiyono, S.H. M.Tr. (Han) memberikan apresiasi kepada anggota Satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler ke - 109 Kodim 1205/Sintang, yang ikut mengantarkan mengaji anak - anak Desa Tirta Karya dengan menggunakan perahu menuju Masjid Al - Mustaqin, Jum'at (9/10/2020).

Tidak hanya sasaran fisik saja, anggota Satgas TMMD 109/Sintang  Koptu Syahdan Shaleh  juga menyempatkan waktu untuk mengajari dan mengantar mengaji anak - anak di Desa Tirta Karya dengan menggunakan perahu, dikarenakan kondisi desa yang masih dalam keadaan terendam air banjir. .

Komandan Kodim 1208/Sambas Letkol Inf Setyo Budiyono, S.H., M.Tr. (Han) mengatakan, salut dan bangga dengan apa yang dilakukan Anggota Satgas TMMD Kodim Sintang. "Dengan perahu menyempatkan waktu untuk mengantar sdrta mengajarkan anak - anak di Desa Tirta Karya," ujarnya.

Menurutnya, Apa yang dikerjakan oleh Koptu Syahdan patut diteladani bagi Prajurit lainnya, Dimana ditengah kesibukannya masih menyempatkan waktu untuk mengajar ngaji di desa tersebut.

Lanjut dikatakan bahwa dalam segala kegiatan haruslah di imbangi juga dengan beribadah, karena tidak hanya kegiatan fisik saja, namun mengajak masyarakat beribadah adalah suatu hal yang positif dan merupakan perbuatan yang mulia.

"Selain itu, kegiatan ini juga sebagai bentuk komunikasi sosial personil Satgas TMMD 109/Sintang kepada masyarakat sekitar dan juga anak - anak," katanya.

Sementara itu Dansatgas TMMD Reguler ke - 109 Kodim 1208/Sintang Letkol Inf Eko Bintara meninjau langsung proses pengerjaan baik sasaran Fisik maupun non fisik melalui jalur air, Untuk dapat mencapai Sasaran Program TMMD dibutuhkan waktu 1 jam, Minggu (11/10/2020).

Ditempat terpisah Dandim 1208/Sambas Letkol Inf Setyo Budiyono, S.H., M.Tr. (Han) mengatakan sebagai Dansatgas bertanggung jawab untuk melakukan pengecekan terhadap pekerjaan Satgas TMMD.

"Pekerjaan harus ditinjau sehingga estimasi waktu yang diberikan Komando atas dapat diselesaikan dengan baik," ujar Letkol Inf Setyo.

Lebih lanjut, Letkol Inf Setyo mengatakan dengan menyusuri sungai adalah suatu wujud tanggung jawab Dansatgas atas pekerjaan Fisik maupun non  fisik

Komentar

Berita Lainnya

Business 23/04/2024 10:32 WIB

Govt to Form Task Force to Tackle Online Gambling

President Joko “Jokowi” Widodo chaired a limited meeting which discussed efforts taken to eradicate online gambling in Indonesia, Thursday (04/18), at Merdeka Palace, Jakarta. Minister for Communication…

Economy 23/04/2024 10:27 WIB

President Jokowi Reaffirms Commitment to Farmers’ Welfare

President Joko “Jokowi” Widodo on Monday (04/22) inspected corn harvest in Boalemo regency, Gorontalo province. “Our corn import has decreased significantly from 3.5 million tonnes to 400,000-450,000…

Business 28/02/2024 13:01 WIB

Carsurin and NBRI Strengthen Strategic Alliance to Propel Indonesia’s EV Industry

PT Carsurin Tbk ("Carsurin") and the National Battery Research Institute ("NBRI") are pleased to announce the signing of a pivotal Strategic Alliance Agreement (SAA), marking a significant advancement…

Economy 21/02/2024 08:38 WIB

Bapanas Head Ensures Availability of Rice Stock Ahead of Ramadan

The National Food Agency (Bapanas) has ensured the availability of rice for the fasting month of Ramadan and Eid al-Fitr 1445 Hijri/2024 CE.

Sport 21/02/2024 08:20 WIB

Receives Chairman of Jababeka (KIJA), Menpora Dito Ready to Support the Development of Sports SEZs

Chairman of PT Jababeka Tbk (KIJA), Setyono Djuandi Darmono met the Minister of Youth and Sports of the Republic of Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo at the Kemenpora RI Office, Senayan, Jakarta,…