Minggu, 17 November 2024|Jakarta, Indonesia

Denjaka Korps Marinir Gunakan Pinger Locator Pencarian Jatuhnya Pesawat SJ 182

Herry Barus

Selasa, 12 Januari 2021 - 04:40 WIB

Denjaka Korps Marinir
Denjaka Korps Marinir
A A A

Thepresidentpost.id - Jakarta - Tim Searc & Rescue (SAR) gabungan dari Detasemen Jalamangkara  (Denkaja) TNI AL , Intai Para Amfibi (Tafib) Korps Marinir TNI AL terus sisir dititik jatunya pesawat Sriwijaya Air SJ 182 dengan rute penerbangan Jakarta Pontianak yang jatuh di Perairan antara Pulau Laki dan Lancang Kepulauan Seribu. Senin (11/01/2021).

Sehari sebelumnya Tim gabungan tersebut telah menemukan beberapa barang bukti yang diduga berkaitan dengan musibah jatuhnya pesawat Sriwijaya Air mulai dari serpihan pesawat, kabel, pecahan ban, tumpahan minyak, bagian tubuh, properti milik penumpang dan lainnya yang diambil serta diamankan oleh pasukan  Denjaka dan Taifib Korps Marinir TNI AL.

Pencarian di hari ke Tiga Pesawat Sriwijaya Air tersebut lebih menitikberatkan pada Kotak hitam atau black box yang merekam seluruh informasi sebelum pesawat rute Jakarta - Pontianak jatuh.

Dalam pencarian kali ini Tim  Gabungan Denjaka dan Taifib Korps Marinir TNI AL menggunakan Alat deteksi yaitu Pinger locator yang bisa mengirimkan sinyal sonar kepada Black Box. Jika diterima, sinyal tersebut akan dikirimkan balik lengkap dengan informasi keberadaan kotak hitam tersebut.

Kegiatan pencarian tersebut langsung disaksikan oleh Komandan Korps Marinir (Dankormar) Mayor Jenderal TNI (Mar) Suhartono, M.Tr (Han), ditengah laut Kepulauan  Seribu yang didampingi oleh Danpasmar 1 Marinir, Asop Dankormar Kolonel Marinir Ahmad Fajar dan Asintel Dankormar Kolonel Marinir Bambang Wahyono, S.A.P

Komentar

Berita Lainnya

Business 23/04/2024 10:32 WIB

Govt to Form Task Force to Tackle Online Gambling

President Joko “Jokowi” Widodo chaired a limited meeting which discussed efforts taken to eradicate online gambling in Indonesia, Thursday (04/18), at Merdeka Palace, Jakarta. Minister for Communication…

Economy 23/04/2024 10:27 WIB

President Jokowi Reaffirms Commitment to Farmers’ Welfare

President Joko “Jokowi” Widodo on Monday (04/22) inspected corn harvest in Boalemo regency, Gorontalo province. “Our corn import has decreased significantly from 3.5 million tonnes to 400,000-450,000…

Business 28/02/2024 13:01 WIB

Carsurin and NBRI Strengthen Strategic Alliance to Propel Indonesia’s EV Industry

PT Carsurin Tbk ("Carsurin") and the National Battery Research Institute ("NBRI") are pleased to announce the signing of a pivotal Strategic Alliance Agreement (SAA), marking a significant advancement…

Economy 21/02/2024 08:38 WIB

Bapanas Head Ensures Availability of Rice Stock Ahead of Ramadan

The National Food Agency (Bapanas) has ensured the availability of rice for the fasting month of Ramadan and Eid al-Fitr 1445 Hijri/2024 CE.

Sport 21/02/2024 08:20 WIB

Receives Chairman of Jababeka (KIJA), Menpora Dito Ready to Support the Development of Sports SEZs

Chairman of PT Jababeka Tbk (KIJA), Setyono Djuandi Darmono met the Minister of Youth and Sports of the Republic of Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo at the Kemenpora RI Office, Senayan, Jakarta,…